5 Kisah Wanita Indonesia yang Sukses dari Nol

Aiq Haidar/Net Tegal
Susi Pudjiastuti salh satu dari 5 wanita yang sukses jadi pengusaha dari nol. (Foto : Instagram/@susipudjiastuti115)

JAKARTA, iNews.id - Lima Kisah wanita Indonesia yang sukses dari nol. kisah pengusaha wanita sukses dari nol ini dapat dijadikan inspirasi bagi para wanita yang sedang merintis usaha. Walaupun hidup serba kekurangan nyatanya beberapa wanita ini bisa meraih kesuksesan.

Tak cukup hanya sebatas kerja keras saja jika ingin meraih impian. Kita juga harus memiliki semangat yang tinggi untuk mencapainya. Dibarengi dengan kerja cerdas dan doa maka hal tersebut akan lekas tercapai.

Nah, berikut ini akan kami sajikan beberapa kisah pengusaha wanita sukses dari nol yang telah kami himpun dari berbagai sumber. Simak kisah ini sampai habis!

5 Kisah pengusaha wanita sukses dari nol

1. Susi Pudjiastuti

Salah satu kisah pengusaha wanita sukses dari nol hadir dari wanita pekerja keras bernama Susi Pudjiastuti. Ia sudah mulai berbisnis sejak masa remaja. Pendidikan yang hanya sampai SMP.

Tak membuatnya malu dan putus ada. Justru kini ia telah sukses dengan membangun usaha Susi Air sebuah maskapai penerbangan yang fokusnya pada daerah terpencil di Indonesia. Tak hanya itu, usaha Susi yang telah sukses yakni dari sektor laut. Susi patut dijadikan inspirasi bagi para wanita calon pengusaha diluaran sana.

2. Catherine Hindra Sutjahyo

Sakah satu Kisah pengusaha wanita sukses juga datang dari sosok wanita yang bernama Catherine Hindra Sutjahyo. Ia merupakan pendiri dari marketplace bernama Zalora. Sosok di belakang layar Zalora ini rela resign dari perusahaan ternama untuk merintis usahanya sendiri.

Akhirnya ia membuat aplikasi Zalora sebagai tempat belanja produk fashion online.  Dengan ambisi dan strategi yang dimiliki Catherine, Zalora berhasil menjadi salah satu marketplace yang sukses di Indonesia.

Editor : Miftahudin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network