get app
inews
Aa Read Next : Hasil SEA Games 2021: Tim Voli Putra Indonesia Memantapkan Diri, Melaju ke Final usai Libas Kamboja

Dilibas Indonesia di SEA Games, Pendukung Tim Malaysia Marah, Sebut Pemain Terbaik tidak Diturunkan

Senin, 23 Mei 2022 | 16:41 WIB
header img
Timnas Indonesia U-23 bermain imbang 1-1 Malaysia U-23 di perebutan medali perunggu cabor sepakbola putra SEA Games 2021. (foto: PSSI).

KUALA LUMPUR, iNews.id- Pendukung timnas Malaysia u-23 merespon kekalahan dari Timnas Indonesia U-23 di perebutan medali perunggu SEA Games 2021, dengan reaksi beragam dari para fans Malaysia.

Malaysia sebenarnya tak tampil buruk di laga yang berlangsung di Stadion My Dinh, Vietnam pada Minggu (22/5/2022) pukul 16.00 WIB. 
Harimau Malaya Muda beberapa kali merepotkan lini pertahanan Indonesia. 

Namun, Indonesia mampu memanfaatkan kelengahan Malaysia. Indonesia mencetak gol di menit 68 lewat aksi Ronaldo Kwateh. Malaysia bisa menyamakan kedudukan sepakan keras Abdul Razak menit 81. 

Indonesia bisa menunjukkan mental pemenang di adu penalti dan menang 4-3. 

Editor : Miftahudin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut