get app
inews
Aa Text
Read Next : Logistik Pilkada Kota Tegal Mulai Distribusikan

5 Jasa Rental Aneh dan Unik, Apa Kamu Pernah Pakai Jasa Ini?

Sabtu, 04 Juni 2022 | 19:39 WIB
header img
Ilustrasi salah satu jasa rental aneh. (Foto/ist)

2. Rental Paparazzi Pribadi 

Dalam lagu Paparazzi yang dibawakan oleh Lady Gaga menyinggung tentang obsesi yang terkadang menyedihkan tentang sebuah ketenaran. Jika ingin seolah-oleh terkenal, situs Famous For a Day memungkinkanmu untuk menyewa seseorang untuk berpura-pura menjadi paparazzi, lho.

Situs ini menyediakan tiga paket pilihan mulai harga 549 - 2.999 dollar AS untuk minimal empat orang paparazzi. Sedangkan jangka waktunya adalah berkisar 30 menit sampai 2 jam.

Mereka akan menjadi seorang paparazzi yang bisa membuatmu seolah-olah menjadi selebriti terkemuka.

3. Sewa Peti Mati Mewah 

Jasa rental paling aneh di dunia berikutnya adalah sewa peti mati. Di Amerika, kamu bisa mendapatkan jasa sewa peti mati mewah untuk prosesi pemakaman. 

Rumah duka Affordable Funeral Supply dalam situs resminya juga menawarkan jasa sewa peti mati yang dibanderol mulai harga 98 hingga 2.275 dollar AS. Peti mati yang disewakan tidak akan dikubur dengan jenazah. 

Editor : Miftahudin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut