DPRD Kota Tegal Setujui Beri Tambahan Bonus Untuk Peraih Emas Pencak Silat Dunia Atifa

Nino
Ketua DPRD Kota Tegal Kusnendro ST. (Foto: Nino)

Diberitakan sebelumnya, Atifa Fismawati mendapat bonus uang dari Pemerintah Kota Tegal sebesar Rp 50 juta dan dari Walikota Tegal Dedy Yon Supriono beserta Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemerintah Kota Tegal sebesar Rp 50 juta, menjadi Rp 100 juta.

Dedy Yon menyampaikan, selain bonus Rp 100 juta dari Walikota dan ASN dirinya minta dalam Rapat Paripurna 30 Anggota DPRD Kota untuk memberikan bonus Rp 1 juta per anggota hingga berjumlah Rp 30 juta untuk Atifa.



Editor : Miftahudin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network