Juara Piala AFF U-16: Bonus Punggawa Garuda Asia Tembus Rp1.3 Miliar, Kemungkinan Masih Bertambah

Ilham Sigit Pratama
Juara Piala AFF U-16 2022, bonus punggawa Timnas Indonesia sudah tembus Rp1.3 miliar. (Foto: PSSI)

JAKARTA, iNews.id - Juara Piala AFF U-16 2022, bonus punggawa Timnas Indonesia sudah tembus Rp1.3 miliar dan ada kemungkinan untuk bertambah lagi jumlahnya.

Keberhasilan Timnas Indonesia U-16 di Piala AFF U-16 2022 membuat mereka kebanjiran banyak bonus. Terbaru mereka telah mengumpulkan Rp1,3 miliar dan diprediksi akan terus bertambah.

Sebelumnya sumbangan tersebut diketahui datang dari berbagai pihak. Dalam laman resmi PSSI disebutkan bahwa bonus bagi tum asuhan Bima Sakti itu akan terus bertambah.

“Skuad Timnas U-16 tiba di Jakarta untuk mengikuti semua rangkaian kegiatan termasuk pemberian bonus dari berbagai pihak, seperti diketahui PSSI memberikan bonus sebesar Rp1.385.000.000,” tulis pernyataan pada laman resmi PSSI, Minggu (14/8/2022).

Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Yunus Nusi mengutarakan bahwa nilai tersebut masih akan terus bertambah. Soalnya hal ini merupakan bentu apresiasi kepada para penggawa Garuda Asia.

Editor : Miftahudin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network