156 SD di Kota Tegal PTM 100 Persen, 32 SMP Masih Sosialisasi

Luthfan Azka
Disdikbud Kota Tegal telah mengizinkan satuan pendidikan untuk menggelar PTM (Foto: Ist)

"Setiap harinya sekolah juga diwajibkan untuk menginput perkembangan dan hasil evaluasi pelaksanaan PTM," katanya, Rabu (5/1/2021). 

Selain itu, orangtua siswa juga diharapkan ikut memantau anak anaknya saat berada di rumah, agar kondisi kesehatan tetap terjaga.

Sementara itu, untuk mekanisme PTM seratus persen Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Tegal menyerahkan kepada tiap tiap satuan sekolah. Disdikbud juga bekerja sama dengan Dinas Kesehatan setempat untuk terus melakukan pemantauan perkembangan kesehatan para siswa.

"Kami terus berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan untuk pemantauan perkembangan kesehatan siswa," tandasnya.

 

Editor : Miftahudin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network