5 Posisi Seks Pelepas Stress, No 5 Sangat Menantang

Bertold Ananda
Ilustrasi (Foto: DNA India)

JAKARTA, iNews.id – Berhubungan seks merupakan kebutuhan biologis yang diperlukan oleh kedua insan, baik pria dan wanita. Seks bahkan bisa menjadi sarana aktivitas meredam maupun melepas stress. Posisi seks pelepas stress berikut bisa memberikan efek rileks untuk pasangan. Hal itu disebabkan hormon bahagia atau dopamin akan meningkat. Sehingga seks memang memberikan manfaat dan sangat diperlukan untuk keharmonisan hubungan.

Berikut 5 posisi seks pelepas stress yang iNews.id rangkum dari berbagai sumber, Senin (19/01/2022).

1. Missionary style

Posisi seks pelepas stress yang pertama, Anda bisa lakukan dengan pasangan yakni gaya missionary. Memang gaya satu ini terkesan umum dan sudah banyak dilakukan. Namun posisi seperti ini akan memberikan kedekatan intim yang kental. Banyak yang beranggapan bahwa posisi tersebut dapat memberikan kedekatan yang rileks antar pasangan.

2. Spooning style

Posisi seks pelepas stress selanjutnya adalah spooning style yang dapat Anda peragakan bersama pasangan saat dihadapi masalah stress. Posisi seperti ini dapat meredakan stress, sebab spooning style atau gaya membelakangi pasangan dengan berpelukan memberikan sentuhan intens yang mendalam. Dengan begitu gaya tersebut memberikan rasa rileks dan menumbuhkan hormon bahagia antar pasangan.

Editor : Miftahudin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network