Alasan Sirkuit MotoGP Mandalika 2022 Digelar 27 Lap

Fitradian Dhimas Kurniawan
Sirkuit Mandalika. (Foto: Laman resmi MotoGP)

Sementara di Sirkuit Ricardo Tormo, waktu terbaik dipegang oleh Francesco Bagnaia. Ketika menjalani GP Valencia lalu, Bagnaia membuat waktu 1 menit 31.042 detik.

Bagnaia juga merekam catatan waktu terbaik yang serupa di Sirkuit Misano. Pada MotoGP San Marino 2021 lalu, dia menorehkan waktu 1 menit 32.171 detik. Pasti dengan 27 lap itu, balapan MotoGP Mandalika 2022 akan sangat panjang dan berbagai kemungkinan bisa terjadi.

Tentu diharapkan siapa pembalap pertama yang akan menang di MotoGP Mandalika untuk pertama kalinya.



Editor : Miftahudin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network