Kontingen Dojo MKC Tegal Juara Umum Bahari Cup Jawa Tengah Open Karate Championship 2025

Nino Moebi
Perwakilan tiga kontingen MKC Tegal, Bushido One Club dan INKAI Kota Tegal menerima hadiah Trofi dan uang pembinaan. (Foto: Nino/iNewsTegal.id)

Posisi Nomor 2 diraih oleh Kontingen Bushido One Club dengan medali 6 emas, 8 perak, dan 12 perunggu.

Posisi ketiga, diraih oleh Kontingen Institut Karate-DO Indonesia (INKAI) Kota Tegal, memperoleh medali 6 emas, 6 perak, dan 15 perunggu.

"Untuk Juara Umum ke 1 mendapatkan uang pembinaan sebesar Rp 5 juta, Juara Umum ke 2 sebanyak Rp 3 juta, dan Juara Umum ke 3 sebesar Rp 2 juta," kata Ketua Panitia Bahari Cup Jateng Open Karate Championship 2025, Tapiin, Minggu (16/02/2025) petang.



Editor : Miftahudin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network