Bakti Sosial pembagian bantuan berupa ratusan paket sembako kali ini menyasar sejumlah lokasi seperti TPA Sampah Muarareja, pangkalan Ojol Pasific Mall dan abang becak kawasan Jalan Pancasila. Bantuan sosial juga diberikan kepada Panti Asuhan Santo Aji Kelurahan Slerok Kecamatan Tegal Timur. Serta sejumlah relawan SAR Pantai Alam Indah Kota Tegal.
Editor : Miftahudin
Artikel Terkait