155 Balon Kades Siap Bertarung di Pilkades Brebes Tahap 3

Petra Akbar
Kepala Dinpermades saat melakukan sosialisasi terkait Pilka (Foto: Ist).

"Dari hasil tes tertulis itu, nantinya akan menjaring lima peserta kandidat sebagai balon kades," katanya.

Subagyo menuturkan, selain ada desa yang jumlah pendaftarnya melebihi ambang batas, ada juga desa dengan pendaftar yang hanya satu orang. Yakni, di Desa Igirklanceng, Kecamatan Sirampog. Menurutnya, desa yang jumlah pendaftarnya hanya satu orang itu, jadwal pendaftarannya akan diperpanjang.

"Setelah waktu pendaftaran diperpanjang, tapi ternyata tidak ada penambahan pendaftar balon kades. Maka Pilkades akan kita tunda dan panitia pilkades akan kita bubarkan," pungkasnya.
 



Editor : Miftahudin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network