Ribuan Honorer Brebes Geruduk Istana Negara

Nino Moebi
Sejumlah ASN non data base dari Brebes saat akan berdemo menuju Istana Negara. (Foto: Istimewa/iNewsTegal.id)

Lebih lanjut Syahilin mengungkapkan, mereka merasa dianaktirikan, padahal sudah ada yang mengabdi hingga 20 tahun di instansi tempat mereka bekerja. "Selama ini kami mengabdi di OPD Pemkab Brebes sudah belasan tahun hingga ada yang lebih dari 20 tahun belum bisa diangkat menjadi ASN PPPK," terangnya.

Syahilin mengaku honorer di Brebes ada yang cuman digaji 500 ribu per bulan, 700 hingga 1,2 juta rupiah. "Ini jelas dibawah UMR dan padahal kami telah mengabdi sudah lama," pungkasnya.



Editor : Miftahudin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network