1.000 Sate Kambing Gratis Ramaikan Musabaqoh Tilawatil Qur'an dan Hadits Tingkat Jateng di Slawi

Nino Moebi
Bupati Tegal Ischak Maulana Rohman didampingi Wakil Bupati Ahmad Kholid dan Bupati Blora cicipi sate kambing gratis. (Foto: Nino/iNewsTegal.id)

"Terima kasih kepada seluruh masyarakat karena animo dan antusia ygs masyarakat sangat luar biasa," ucap Bupati.

Kebutuhan kambing di Kabupaten Tegal kata Bupati mencapai 400-500 ekor per harinya. Sudah ada beberapa anak muda yang punya kandang kambing cukup lumayan modern. "Ini peluang bagi peternak kambing lokal untuk memenuhi permintaan sate yang tinggi dan manfaat ekonomi bagi penjual lokal dan masyarakat," ujar Bupati.

Festival ini diterima dengan baik, dengan antusiasme publik yang tinggi. Penyelenggara berencana untuk memperluas acara ini pada 2026 dengan lebih banyak penjual dan logistik yang lebih baik. Keberhasilan festival ini menyoroti potensi untuk acara serupa di masa depan.



Editor : Rebecca

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network