Video Ribuan Nakes Geruduk DPRD Brebes Tuntut Diangkat Tenaga P3K
.
Rabu, 18 Mei 2022 | 19:28 WIB
BREBES, iNews.id - Geruduk DPRD Brebes, 1.785 Tenaga Kesehatan (Nakes) yang tergabung dalam Forum Tenaga Kesehatan Honorer (FKTH) di Kabupaten Brebes, menuntut agar diangkat sebagai pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK).
Follow Berita iNews Tegal di Google News
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
Berita Terkait
News Update