Malaysia Hendak Klaim Reog Ponorogo ke UNESCO, Menko PMK Sebut Warisan Budaya Milik Indonesia
Selasa, 05 April 2022 | 15:16 WIB
Reog Ponorogo adalah seni pertunjukan tradisional rakyat Ponorogo yang di dalamnya terdapat unsur-unsur penari warok, jatil, bujangganong, kelanasewandana dan barongan. Tarian tersebut diiringi dengan seperangkat instrumen pengiring Reog khas ponoragan yang terdiri dari kendangi, kempul (gong), kethuk-kenong, slompret, tipung dan angklung.
Editor : Miftahudin