4 Negara yang Jadi Surga Duit Bagi TKI, Nomor 4 Gaji Rp10 Juta

I Made Adhisanu Prisni/NET
Beberapa negara menjadi incaran TKI yang ingin mencari uang. Alasannya, gaji yang diterima di negara tersebut lebih tinggi dibandingkan gaji di Indonesia. Foto : Instagram Jinnah International Airport. (Foto: DOK.iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Ada 4 negara yang jadi surga duit bagi TKI atau tenaga kerja Indonesia. Melihat dari besaran gaji yang diterima setiap bulan membuat para TKI memilih untuk menjadi buruh migran di empat negara ini.

Selain karena bayaran bagi pekerja di negara tersebut jauh lebih tinggi daripada upah di Indonesia. Sulitnya mencari kerja di Indonesia membuat sejumlah orang nekat merantau ke negara lain sebagai TKI.

Meski kerap merujuk pada asisten rumah tangga, namun TKI dalam hal ini juga termasuk mereka yang bekerja sebagai karyawan atau buruh di perusahaan luar negeri. Apapun profesinya, standar gajinya tentu lebih tinggi jika dibandingkan dengan profesi serupa di Indonesia, ditambahkan lagi faktor dari nilai tukar kurs mata uang asing terhadap rupiah.

Di antara banyaknya negara di dunia ini, ada sejumlah wilayah yang jadi primadona bagi TKI dan kerap menjadi magnet untuk bisa bekerja disana.

Berdasarkan dari berbagai sumber 4 negara yang jadi surga duit bagi TKI atau tenaga kerja Indonesia adalah:

1. Singapura

Editor : Miftahudin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network