Video Petugas BI KPw Tegal Kunjungi Posko Relawan Tim SAR
.
Jum'at, 27 Mei 2022 | 18:44 WIB
BREBES, iNews.id - Dua petugas Kantor Perwakilan (KPw) Bank Indonesia (BI) Tegal, mengunjungi posko relawan Tim SAR Kabupaten Brebes untuk melihat kondisi posko dan Kelayakan peralatan evakuasi, KPw BI Cabang Tegal berjanji membantu peralatan penunjang keselamatan evakuasi, satu unit laptop dan printernya untuk keperluan administrasi
organisasi.
Follow Berita iNews Tegal di Google News