get app
inews
Aa Text
Read Next : Pilkada Kota Tegal, Butuh 2.639 Petugas di 377 TPS

Kasatpol PP Kota Tegal Kaget dan Bingung saat Diusir Oleh Komisi I DPRD

Rabu, 27 Juli 2022 | 22:04 WIB
header img
Kepala Satpol PP Kota Tegal, Hartoto S.IPem M.Si., (Foto: Nino)

KOTA TEGAL, iNews.id - Kepala Satuan Pamong Praja (Satpol PP) Kota Tegal, Hartoto S.IPem M.Si merasa kaget dan kebingungan saat dirinya bersama jajaran diusir oleh Sekretaris Komisi I DPRD Kota Tegal, Ely Farasati pada Selasa (26/07/2022) kemarin.

"Saya kaget dan bingung karena tidak dibahas dan apa alasannya saat itu tidak disampaikan," kata Hartoto Rabu (27/07/2022).

Atas kejadian tersebut pihaknya melaporkan ke Plh Sekda Kota Tegal, dr Sri Primawati Indraswari Sp.KK MM MH.

"Ya saya melaporkan kepada Plh Sekda atas kejadian tersebut. Saya juga menginformasikan kepada Bapak Ketua DPRD atas kejadian tersebut dan bagaimana selanjutnya. Karena Satpol PP diundang secara resmi," ungkap Hartoto.

Editor : Miftahudin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut