get app
inews
Aa Read Next : Protes Kondisi Jalan Rusak, Warga Siwuluh Tanam Pohon Pisang di Jalan

Sidak Rehab Mall Pelayanan Publik. Bupati Brebes : Ini Kenapa Kramiknya Kurang Glowing

Jum'at, 05 Agustus 2022 | 20:22 WIB
header img
Bupati Brebes Idza Priyanti melakukan sidak hasil rehab kantor Kantor Bupati Brebes yang bakal disulap menjadi Mall Pelayanan Publik (MPP) yang hampir selesai, Jumat, (05/08/2022) siang. (Foto: Petra Akbar)

Setelah kontrak pekerjaan rehab selesai pada 17 Agustus nanti, pihaknya akan mengalokasikan kelengkapan MPP. Di antaranya seperti mebeuler dan lainnya, melalui anggaran perubahan APBD Brebes.

Setelah perlengkapan sudah, baru kita buat MoU dengan instansi yang mau buka pelayanan di sini,” tutur Idza.

“Ada beberapa ruangan di sini yang masih kosong nantinya bisa digunakan. Nantinya setiap instansi berkoordinasi dengan DPMPTSP yang menangani MPP ini,” ucapnya.

Sementara Kepala Dinas Pekerjaan Umum Brebes (DPU) Sutaryono mengatakan, untuk pelayanan di MPP akan dilakukan secara bertahap.

Hal ink seiring Pemkab Brebes akan terlebih dahulu memenuhi semua perlengkapan pelayanan di Mall Pelayanan Publik.

“Terkait layanan ini akan dilakukan bertahap sambil melengkapi semua kebutuhan di kantor ini,” tandasnya.

Editor : Miftahudin

Follow Berita iNews Tegal di Google News Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut