Polisi Bersama Satgas Pangan Sidak Harga dan Pasokan Kebutuhan Pokok

Nino Moebi
Sejumlah personil Satgas Pangan lakukan pengecekan bahan pokok. (Foto: Nino/iNewsTegal.id/

"Hari ini kita melakukan pengecekan stok kebutuhan bahan pokok dan harganya. Kegiatan tersebut untuk memastikan ketersediaan stok mencukupi dan terjangkau," kata Kapolres.

Dari hasil pengecekan kata Kapolres stok bahan pokok sangat mencukupi untuk memenuhi kebutuhan masyarakat selama Ramadan hingga lebaran mendatang. Untuk harganya pun masih stabil tidak ada fluktuasi. "Dari hasil pengecekan kita pastikan untuk stok masih cukup aman dan mencukupi sampai dengan Idul Fitri nanti. Harganya pun relatif stabil," terangnya.

Kapolres mengimbau masyarakat untuk tetap tenang karena stok masih mencukupi. Untuk ibu-ibu Kapolres berharap untuk menjadi konsumen yang bijak dengan berbelanja sesuai dengan kebutuhan.



Editor : Miftahudin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network