Polisi Bersama Satgas Pangan Sidak Harga dan Pasokan Kebutuhan Pokok

Nino Moebi
Sejumlah personil Satgas Pangan lakukan pengecekan bahan pokok. (Foto: Nino/iNewsTegal.id/

Kapolres menegaskan pihaknya akan terus melakukan pemantauan terhadap stok dan harga kebutuhan pokok. Tujuannya untuk mengantisipasi adanya penimbunan bahan pokok yang dapat memicu gejolak di masyarakat.

"Kita akan terus memantau kondisi stok. Hal itu untuk antisipasi adanya penimbunan yang dapat memicu gejolak di masyarakat," pungkasnya.

Hasil sidak dan pantauan harga di Pasar Randugunting harga beras medium Rp12.500-13.500 per Kg, Minyak Kita Rp 15.700-17.000. Di Pasar Bandung Beras medium Rp 12.500-13.500 per Kg, Minyak Kita Rp 15.700-17.000.



Editor : Miftahudin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network