KONI Terima Hibah Mobil Pemkot Tegal
Jum'at, 07 Maret 2025 | 04:09 WIB

KOTA TEGAL, iNews.id - Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kota Tegal, telah menerima hibah satu unit mobil station wagon Toyota Hiace dari Pemerintah Kota Tegal.
Penyerahan secara simbolis dilakukan oleh Wali Kota Tegal, H Dedy Yon Supriono SE MM kepada Ketua KONI Kota Tegal, Supardi SH di Pringgitan Rumah Dinas Wali Kota Tegal, Kamis (06/03/2025).
Dedy Yon menyampaikan, hibah mobil operasional kepada KONI tersebut merupakan bentuk dukungan Pemerintah Kota Tegal terhadap pengembangan olahraga di Kota Tegal.
Editor : Miftahudin